Polling Dedy Corbuzier Soal Joshua Dibantai Muslim Cyber Army - BANDAR post

Hot

Sabtu, 13 Januari 2018

Polling Dedy Corbuzier Soal Joshua Dibantai Muslim Cyber Army

Polling Dedy Corbuzier Soal Joshua Dibantai Muslim Cyber Army


BANDARpostLama tak terdengar kabarnya, Joshua Suherman tak lagi menjalani profesi lamanya sebagai seorang penyanyi. Dirinya menjajal sebagai artis Stand Up Comedy alias komika


Joshua Suherman dilaporkan oleh Forum Umat Islam Bersatu ke Mabes Polri pada Selasa (9/1/2018) sore setelah Stand upnya dianggap melecehkan agama Islam.

Setelah ramai videonya viral di laman maya, tak sedikit yang ikut berkomentar terhadap Joshua Suherman.

Deddy Corbuzier juga ikut mengajak diskusi warganet apakah tindakan yang dilakukan oleh Joshua menghina Islam atau Tidak setelah dilaporkan ke polisi?

Deddy melalui laman Youtube Comuunity mengadakan polling tentang video Joshua yang sudah viral tersebut akhir-akhir ini.

Dalam polling tersebut Deddy menulis “JOSHUA SUHERMAN DIPOLISIKAN!?!
Saya ingin tahu bagaimana isi pemikiran subscribers saya, menurut anda.. Apakah kasus Joshua Suherman bisa di anggap sebagai aksi Penistaan Agama atau Tidak? vote it and comments it.. we gonna discuss it!” dikutip Moslemcommunity.net pada 12/1/2018.

Jawaban warganet “Ya Jelas Menista Agama” masih unggul mendapat 64 % suara dari total vote. Sementara yang tidak menganggap “Bukan Penistaan Agama” hanya 36 % dari total vote saat ulisan ini dimuat.

Polling tersebut mendapat ragam komentar, berikut komentar yang Moslemcommunity.net rangkum:

“YA JELAS PENISTAAN AGAMA
Sudah jelas definisi dari: Penistaan agama (bahasa Inggris: blasphemy) merupakan tindak penghinaan, penghujatan, atau ketidaksopanan terhadap tokoh-tokoh suci, artefak agama, adat istiadat, dan keyakinan suatu agama. Video pun sudah beredar luas, mau ditutup tutupi juga udah terlambat sih..”

elly muhmin

YA JELAS PENISTAAN AGAMA
Agama bukan untuk di buat lawakan, karena itu sesuatu ‘kepercayaan’ seseorang dan hak seseorang. Kalo memang islam adalah mayoritas penduduk di Indonesia terus kenapa. Apakah orang islam jahat sama kalian? Kalian bisa hidup damai disini… jangan jadi penjajah di kehidupan ini dengan kata2 mayoritas ato minoritas… we are human … keep respect, keep humble, keep tolerate, keep peace among us !

Indra Piguna

YA JELAS PENISTAAN AGAMA
Lihat aja dr tutur kata dan bahasa tubuhnya. Haha dimulutnya nampak jelas benci terhadap mayoritas apalagi dihatinya udah pasti lebih besar. Eh pas ketahuan minta perlindungan ke salah satu ormas. JOSHUA CENGENG. GEDE MULUT GAPUNYA PERTANGGUNG JAWABAN. GELUT JEUNG AING !!!
YA JELAS PENISTAAN AGAMA
Karna lawakan binatang tersebut memggiring opini penonton untuk beranggapan bahwa islam adalah agama yg tidak fair play, menganggap islam adalah agama yg tidak toleran…

Muhamad Fiqi Isman

YA JELAS PENISTAAN AGAMA
kalau memang dia dibilang tidak bermaksud menistakan agama lalu maksud dia membuat lelucon seperti itu apa? ini jelas mengandung unsur SARA, yg dimana di pertegas ketika dia bilang “karena di indonesia ini ada hal yg tidak bisa di kalah susapayah apapun, MAYORITAS”. kita tidak seegois itu kawan, kita melakukan aksi bela islam bukan tanpa sebab, itu karena adanya penghinaan al-quran. jangan cengenglah kalau kamu joshua menjadi minoritas di indonesia, beruntung kamu tidak seperti minoritas di palestina, di rohingya, jagoan mu baru di kalahkan dalam politik saja kamu sudah cengeng mengolok” agam islam.

Ahmad Nurcholis

YA JELAS PENISTAAN AGAMA
Dan jika kamu tanyakan kepada mereka, niscaya mereka akan menjawab, “Sesungguhnya kami hanya bersenda-gurau dan bermain-main saja.” Katakanlah, “Mengapa kepada Allah, dan ayat-ayat-Nya serta Rasul-Nya kamu selalu berolok-olok?”

-Sura At-Tawbah, Ayah 65

Sumber : dakwahmedia.co


Tidak ada komentar:

Posting Komentar